Sabtu, 18 Maret 2017

Gen Halilintar Hadir di Universitas Esa Unggul

Gen Halilintar Hadir di Universitas Esa Unggul 
Gen Halilintar Hadir di Universitas Esa Unggul

Kelompok Studi Akuntansi (KSA) FEB Universitas Esa Unggul menggelar seminar motivasi pada tanggal 16 Maret 2017 dengan bintang tamu Gen Halilintar yang bertemakan “Never Too Young To Be Billionaire” di Ballroom Kemala Universitas Esa Unggul.
Seminar yang dihadiri oleh mahasiswa Universitas Esa Unggul dan dari Unversitas lain ini dibuka oleh pertujukan akustik. Kaprodi Akuntansi Adrie Putra, SE, MM, dalam kata sambutannya beliau mengaharapkan dengan adanya seminar ini dapat membuka wawasan peserta yang hadir, bahwa jiwa kewirausahaan harus terus diasah sehingga nantinya setelah lulus dapat terjun kemasyarakat menjadi Entepreuneur yang handal.
 Kaprodi Akuntansi Adrie Putra, SE, MM 
Kaprodi Akuntansi Adrie Putra, SE, MM

Pembicara utama dalam seminar motivasi ini yaitu Halilintar Anofial Asmid (ayah) dan Lenggogini Faruk (ibu) sebagai orang tua dari kesebelasan anak mereka yang sekarang disebut Gen Halilintar. Dalam kesempatan ini mereka menceritakan bagaimana jatuh bangun menjadi pengusaha disamping harus mengurus sebelas anak.
Mr Halilintar memulai bisnis sejak masa sekolah dan kuliah dilanjutkan ketika sudah bersama, bahkan bisnis makin membesar, “ketika wisuda bukan saja lahir dua anak tapi juga melahirkan banyak bisnis. Kami berdua merintis salon muslimah pertama di Depok” ujar Gen yang ketika wisuda S1 sudah memiliki 2 anak.
Bagi Gen Halilintar, memiliki banyak anak bukanlah musibah, melainkan anugerah. Bagi mereka, setiap anak sudah dibekali dengan rejeki masing-masing oleh Allah. Mereka tidak pernah khawatir karena yakin Allah menitipkan 11 anak bukan tanpa alasan.
Gen Halilintar, sebutan ini adalah bagi pasangan Lenggogini Faruk dan Halilintar Anofial Asmid yang memiliki 11 anak. 6 anak laki-laki dan 5 anak perempuan. Mereka adalah Muhammad Atta Halilintar (Atta), 19th; Sohwa Mutammima Halilintar (Sohwa), 18th; Sajidah Mutamimah Halilintar (Sajidah), 17th; Muhammad Thariq Halilintar (Thariq), 16th; Abqariyyah Mutammimah Halilintar (Abqariyyah), 14th; Muhammad Saaih Halilintar (Saaih), 12th; Siti Fatimah Halilintar (Fatim), 11th; Muhammad Al Fateh Halilintar (Fateh), 9th; Muhammad Muntazar Halilintar (Muntaz), 6th; Siti Saleha Halilintar (Saleha), 4th; dan Muhammad Shalaheddien El-Qahtan Halilintar (Qahtan), 2th.

Gen dan Kesebelas Anaknya 
Gen dan Kesebelas Anaknya

Pendidikan
Yang luar biasa dari Gen, meskipun menjalankan tugas sebagai ibu dan menjalankan bisnis serta membawa bersama dengan semua anaknya tanpa ada pembantu maupun baby sitter, ia mampu menyelesaikan Ph. D di universitas Selangor Malaysia. Sedang Halilintar kini adalah calon doktor, juga di Malaysia.
Tentang pendidikan bagi anak, Gen Halilintar memliki metode sendiri. Beberapa anak diantaranya memang mengenyam pendidikan formal setingkat SMP. Tetapi sebagian besar diterapkan pendidikan homeschooling plus. Anak-anak tetap diharuskan belajar selama dalam perjalanan bisnis kemana pun, seminggu penuh. Menurut Gen, memberi pelajaran saat didalam mobil lebih mudah diserap dan lebih fokus. Bukan hanya soal akademis, tapi juga non akademis, dan bisnis.
Hasilnya anak pertama mereka, Atta sejak SD sudah bisa berdagang kerajinan, pop corn dan sandwich yang dijual kepada teman-temannya di sekolah. Saat kelas 5 bisa membantu ayahnya memasarkan produk provider komunikasi. Menginjak usia 12 tahun berjualan gadget secara online. Tahun berikutnya jual-beli mobil, sampai-sampai konsumen tidak percaya kalau yang menawarkan mobil kepadanya adalah anak usia 13 tahun. Kini Atta juga mempunyai usaha operator tour. Anak kedua, Shohwa memiliki usaha bidang fashion dan usaha kuliner. Ide usaha muncul selama melakukan perjalanan.
Kisah Gen Halilintar sangat menginspirasi, semoga kita juga bisa menjadi orang yang sukses, baik dalam kehidupan rumah tangga, keluarga, dan bisnis / perdagangan.

Minggu, 22 Januari 2017

Pengumuman Penerima Beasiswa Penuh 100% Universitas Esa Unggul – Tahap 3 Th. 2014

Beasiswa 100% Tahap III 2014
NoNAMAJurusanAsal SekolahKota/Propinsi
1MinartiAkuntansiSMAN 3 BogorJabar
2Opu Sidik Sabara DGAkuntansiSMAN 1 BulukumbaSulsel
3Tito WicaksonoFisoterapiSMAN 56 JakartaJakbar
4Atik AsiskaFisoterapiSMAN 3 Bengkulu TengahBengkulu
5Angga WirandaJurnalistikSMAN 1 Lubuk PakamSumut
6Leni NurfalahManajemenMAN 2 PayakumbuhSumbar
7WahyuniManajemenSMKN 12 JakutJakut
8Lidya ChristinawatyManajemenSMAN 2 Kota BekasiJabar
9Rizqi Via UtamiSistem InformasiSMAN 63  JakartaJaksel
10Prasettyo HernakaSistem InformasiSMK Binakarya MandiriBekasi Jabar
11Deo Rizki anandaTeknik IndustriSMAN 18 PalembangSumsel
12Ahmad BukhariTeknik IndustriSMKN 56 JakartaJakut
TAHAPAN DAFTAR ULANG PENERIMA BEASISWA 100%
  1. Melaksanakan Daftar ulang dengan membayar  Rp. 200.000 (dua ratus ribu) langsung di UEU atau  di transfer ke Bank Bukopin an Universitas Esa Unggul No.rek 0102.021035
  2. Melakukan Penandatanganan Surat Pernyataan Penerimaan Beasiswa . Bagi yang berasal dari luar kota yang tidak dapat hadir di UEU dapat mendownload Form Surat Pernyataan Penerima Beasiswa dan ditandatangani oleh mahasiswa penerima beasiswa bersama saksi (salah satu Orang Tua dan Kepsek atau Wakil) bersama bukti asli tranfer biaya daftar ulang dikirimkan ke UEU melalui Pos d/a : PR & Marketing Departement Universitas Esa Unggul – Jl. Ajuna Utara 9, Kebon Jeruk, Jakarta 11510
  3. Setelah mengisi Formulir Daftar Ulang, Surat Pernyataan Penerima Beasiswa di tanda tangani di atas materai Rp. 6000 serta membayar biaya daftar ulang maka Peserta Beasiswa 100% akan mendapatkan NIM ( Nomor Induk Mahasiswa)
  4. Batas daftar sd tanggal 17 Agustus 2014

Nomor Induk Mahasiswa (NIM) Penerima Beasiswa Unggulan 100%

Nomor Induk Mahasiswa (NIM) Penerima Beasiswa Unggulan 100%
NoNAMANIMJurusan
1Safira Rahmani2014-51-015Advertising
2Lina Rosalina2014-51-004Advertising
3Laurentius Rulliyan C2014-51-016Advertising
4Vita Intan Safitri2014-12-101Akuntansi
5Citrawaty W Gobel2014-12-102Akuntansi
6Della Deliana2014-12-107Akuntansi
7Irma Kurniasih2014-12-104Akuntansi
8Antonia Ayu Mahardika2014-12-099Akuntansi
9Cindi Feronika2014-12-106Akuntansi
10Reynald2014-12-105Akuntansi
11Tri Puspita Roska2014-12-111Akuntansi
12Rina Mardiyana2014-12-109Akuntansi
13Katryn Trie Wicak Ikhsani2014-12-110Akuntansi
14Leli Lestari2014-12-108Akuntansi
15Nindia Destiani Aska2014-12-103Akuntansi
16Taufik Hidayat2014-12-100Akuntansi
17Naning Putri Utami2014-12-098Akuntansi
18Indriana Titelie2014-12-118Akuntansi
19Zafirah Vania Pradipta2014-12-119Akuntansi
20Nazar Maulana2014-58-099Broadcasting
21Arum Maulidyah P2014-24-012Desain Produk
22Novendra2014-25-036DKV
23Rahmat Amin Walidaini2014-25-035DKV
24Ratih Swastika Permata2014-25-037DKV
25Orisa Elfath2014-66-075Fisoterapi
26Siti Hamidah2014-66-074Fisoterapi
27Agatha Dilla Maralisa2014-66-072Fisoterapi
28Novta Rizky Askahar Putri2014-66-071Fisoterapi
29Adama Maulana Ibrahim2014-66-085Fisoterapi
30Rinda Sara Afrilia2014-41-070Hukum
31Gusti Agung Komang Jaya2014-41-073Hukum
32Muhammad Zaky Rabbani2014-41-072Hukum
33Wasty Simbolon2014-41-069Hukum
34Irma Alfatonah2014-32-052Ilmu Gizi
35Dorrotul Mahdiyah2014-32-054Ilmu Gizi
36Sherly Sintia2014-32-053Ilmu Gizi
37Novika Dyah Pusparini2014-53-027Jurnalistik
38Mahrus Taman2014-52-050Humas
39Winda Fadilah2014-52-060Humas
40Fridayani2014-52-052Humas
41Fazri Sriwahyuni2014-33-029Keperawatan
42Ester DR Pasaribu2014-33-030Keperawatan
43Tiar Annisa2014-31-083Kesmas
44Ratna Puspita2014-31-084Kesmas
45Dian Rudiana2014-31-085Kesmas
46Dinah Yuningsih2014-11-138Manajemen
47Sarah Safitri2014-11-134Manajemen
48Mia Damayanti2014-11-136Manajemen
49Muhammad Zhorif Ilham2014-11-133Manajemen
50Ni Made Eta Supriyanti2014-11-139Manajemen
51Ni Made Dwika Dinda D2014-11-140Manajemen
52Fitrya Ramadhani2014-11-154Manajemen
53Alfiah Fauzi2014-11-153Manajemen
54Muhamad Balkan2014-11-137Manajemen
55Ratri Kurnia Wardani2014-91-031PGSD
56Muhammad Iqbal Januadi2014-22-022Planologi
57Rasyid Ridho2014-22-020Planologi
58Redha Al Khausar2014-22-021Planologi
59Azzah Azizah AS- Sahih2014-71-065Psikologi
60Yordi Natalia Nanuru2014-71-066Psikologi
61Mella Octavia2014-36-043Rekam Medis
62Ernawati2014-36-041Rekam Medis
63Luviany Gouw2014-36-044Rekam Medis
64Intan Novarinda2014-36-046Rekam Medis
65Lilis Sulastri Suryadi2014-83-042Sistem Informasi
66Prasetyo Hernaka2014-83-047Sistem Informasi
67Rosa Hafizah Reeza2014-83-046Sistem Informasi
68Faradella Putri2014-83-048Sistem Informasi
69Wenty Yuanita2014-83-044Sistem Informasi
70Maha Restu Gusti Azizi2014-21-017Teknik Industri
71Silvia2014-21-021Teknik Industri
72Ria Ravi Kariyanto2014-21-019Teknik Industri
73Dissa Mustika2014-21-015Teknik Industri
74Egi Riandi2014-21-022Teknik Indutri
75Supendi Wibowo2014-21-020Teknik Industri
76Heni Arieanti2014-21-016Teknik Industri
77Asiya Rany Kartika S2014-21-018Teknik Industri
78Ade Sulaeman2014-81-068Teknik Informatika
79Anggar Julianto2014-81-065Teknik Informatika
80Ahmad Djunaedi2014-81-067Teknik Informatika
81M. Shabirin2014-81-070Teknik Informatika
82Goes Tri Yadi2014-81-069Teknik Informatika
83Indra Sakti2014-81-064Teknik Informatika